Kades Kolong Targetkan 90 persen Warganya di Akhir Tahun 2021 Sudah Bervaksin

0
280

Bojonegoro SURYANEWS.CO.ID – Kades Kolong Hartono kecamatan Ngasem sosialisasikan Vaksin dengan cara dor tu dor ke masyarakat guna mendukung percepatan penanganan covid 19,dan pemulihan ekonomi menuju Indonesia maju

Di sampaikan kepada awak media ini Kades Kolong
“Menyampaikan berkat kerja keras kades beserta setafnya memberikan sosialisasi guna dan manfaat bervaksin dengan cara dor Tudor dari rumah ke rumah menuai hasil maksimal terbukti masyarakat kolong berbondong memadati kantor Desa Rabu 24/11/21 pukul 08 00 wib melaksanakan vaksin jenis p fizer 0,3 Mili dengan dosis tersedia penuh oleh petugas nakes

Masih Kades Kolong Hartono ,”alhamdulilah berkat kerja keras kami dan perades kompak untuk tak kenal lelah memberi dorongan masyarakat untuk bervaksin,alhamdulilah untuk lansia sudah tebus 100 orang, hari ini yang mestinya besok jadwal vaksin lansia dan kami tagetkan akhir 2021 90 persen masyarat kolong sudah bervaksin karena saat ini sudah tembus 70 persen

“Atas nama pemerintah Desa Kolong kami selaku Kades mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang mendukung penuh program ini Bhabinsa,Bhabinkamtibmas, terutama petugas Tenaga Kesehatan(nakes) puskemas Ngasem yang sudah bertugas dengan baik, alhamdulilah lancar “terang Hartono Kades Kolong (aji)